gravatar

Enaknya Kue kering bikinan ibu - ibu gunung anyar Lor

Minggu 30 agustus 2009 tepat pkl. 09.30 wwib, para ibu berbondong-bondong datang ke salah satu rumah di STO gunung Anyar Lor gang III. Sambil menenteng buku atau selembar kertas,mereka bertanya - tanya resep masakan apa yang akan di demokan hari ini.

Ibu Choirul Mahpuduah sebagai narasumber langsung memberikan arahan resep kue yang akan dibuat. " Ibu - ibu hari ini kita buat kue lidah kucing, kue kacang dan kue putri salju Ya ".
Acara berjalan dengan lancar ketika dibacakan komposisi bahan pembuatan , susana seketika riuh ketika resep tersebut dipraktekan. Ibu - ibu berebutan untuk mempraktekkan langsung resepnya.

Sambil menunggu kue matang, ibu - ibu mendapat arahan kembali mengenai jumlah biaya dalam pembuatan kue - kue ini.
Harum kue mulai mereka rasakan, membuat orang yang menciumnya timbul rasa lapar ,namun sayang sekarang sedang bulan puasa.

Salah seorang ibu yang sedang membuat kue putri malu berkometar " wah ini bisa jadi lahan bisnis menjelang lebaran kayaknya !"
Semoga...(diswanti)

Support

Direktur: Haryanti trini

Koord Program: Wahyu Kurniawan

Dev. Financial: Abu Hasan

Dev. IT:

:: Tulisan Paling Terpopuler ::

Agenda dan Kegiatan Rutin YPPI

Stop Over

  • Pemutaran Film
  • Diskusi
  • Ketrampilan Taman Belajar Masyarakat
  • Bakti Sosial
  • Penguatan Kelembagaan
  • Soft Skill
  • Pengembangan unit usaha (Fundrising)

Employee Library

  • Bedah Buku
  • Diskusi Rutin
  • Reward Peminjam terbanyak

Rumah Kreatif

  • Mendongeng
  • Ketrampilan untuk Perempuan
  • Bedah Buku Sudut Baca
  • Berbagai Lomba penulisan
  • Pemutaran film